
Bola.net - Operator kompetisi, PT Liga Indonesia Baru (LIB), sedang berpacu dengan waktu. Mereka menguji kelayakan stadion-stadion klub peserta Liga 1 2020. Fokus utamanya saat ini adalah verifikasi tiga stadion yang bakal jadi markas klub promosi.
Stadion yang masih menjadi perhatian PT LIB adalah Stadion Brawijaya (Persik Kediri), Stadion Harapan Bangsa (Persiraja Banda Aceh), dan Stadion Benteng Taruna (Persita Tangerang).
Direktur Utama PT LIB, Cucu Somantri, menyebut pihaknya berusaha agar proses verifikasi bisa rampung maksimal pada Jumat (21/2/2020).
Standar Pencahayaan Stadion

"Verifikasi stadion terus berjalan dan pada umumnya sudah memenuhi standar yang kemarin berlaku. Yang kami utamakan untuk diverifikasi itu stadion klub yang baru naik promosi. Memang ada beberapa standarnya, dan verifikasi sudah hampir tuntas karena tanggal 21 Februari 2020 harus dilaporkan," kata Cucu Somantri.
Fokus utama verifikasi adalah pencahayaan stadion. Cucu menegaskan, stadion yang jadi markas klub Liga 1 2020 harus memiliki pencahayaan sesuai standar FIFA yakni minimal 800 LUX.
"Standarisasinya seperti masalah lampu. Masih ada lampu stadion yang belum memenuhi persyaratan. Dua pekan sebelum kick-off Liga 1 harus sudah selesai atau setelah 21 Februari," tegas Cucu Somantri.
Pencahayaan sangat krusial buat stadion yang jadi markas klub Liga 1 2020. Penyebabnya adalah adanya laga yang bakal digelar pada malam hari dan menuntut pencahayaan yang terang.
Berakhir Penghujung Oktober 2020

Liga 1 2020 bakal diikuti 18 klub terbaik Indonesia. Hal ini berarti ada 34 pertandingan yang bakal dimainkan masing-masing klub.
Sepak mula Liga 1 2020 bakal bergulir pada Sabtu (29/2/2020). Musim ini bakal berlangsung hingga penghujung Oktober 2020, supaya menyesuaikan jadwal FIFA matchday.
Disadur dari: Bola.com/Penulis Zulfirdaus Harahap/Editor Aning Jati
Published: 18 Februari 2020
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PT LIB Fokus Verifikasi 3 Stadion Tim Promosi Liga 1 2020
Bola Indonesia 19 Februari 2020, 09:42
-
Bertolak ke Yogyakarta, Persipura Bakal Jajal Persita Tangerang dan PSS Sleman
Bola Indonesia 11 Februari 2020, 08:59
-
Persita Tanggerang Rekrut Mantan Bek PKNS FC
Bola Indonesia 15 Januari 2020, 21:20
-
Persita Incar Sejumlah Pemain dari Liga 1
Bola Indonesia 19 Desember 2019, 15:53
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR