
“Ini penampilan terbaik kita selama di ISL musim ini. Kita selama ini sering berubah tetapi di pertandingan itu seperti sudah tahu cara kita main bagaimana menghadapi lawan,” tutur Ridwan seperti dilansir situs resmi Persib Bandung.
Mantan pemain Sriwijaya ini pun lantas memuji rekan-rekannya yang menurutnya tampil penuh determinasi. Semangat yang ditunjukkan rekan setimnya ia nilai sebagai salah satu alasan dominasi Persib pada laga tersebut.
“Saya rasa di pertandingan ini kita menunjukkan kemauan untuk menang. Itu sangat besar sekali. Tidak ada satupun pemain bermain jelek, kita sangat mendominasi permainan,” tandasnya.
Pada laga tersebut, M Ridwan sendiri mencetak satu gol pada menit ke-73. Gol ini melengkapi dua gol Sergio Van Dijk dan satu gol dari Hilton Moreira. (persib/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
The Jakmania Optimis Macan Kemayoran Terkam Maung Bandung
Bola Indonesia 16 Juni 2013, 15:44
-
Ridwan: Lawan Sriwijaya Jadi Penampilan Terbaik Persib
Bola Indonesia 16 Juni 2013, 14:45
-
Laga Persija vs Persib Digelar Tanpa Penonton
Bola Indonesia 16 Juni 2013, 13:41
-
The Jakmania Berharap Persija Jadi Cagar Budaya Jakarta
Bola Indonesia 16 Juni 2013, 13:30
-
Persidafon Siapkan Strategi Khusus Lawan Persiba
Bola Indonesia 15 Juni 2013, 09:34
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR