"Komunikasi terus kami lakukan. Saya berharap orang yang belum sepakat segera bersatu," kata Roy Suryo seperti dilansir Antara.
Anggota Exco PSSI hingga saat ini belum satu suara dalam menyiapkan pelaksanaan Kongres PSSI di Jakarta, 17 Maret mendatang. Bahkan, anggota yang berjumlah 11 orang ini terpecah dalam menyikapi hal itu.
Kelompok pertama dipimpin oleh Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin yang didukung oleh Mawardi Nurdin serta empat anggota yang baru saja kembali, yaitu La Nyalla Mattalitti, Roberto Rouw, Erwin Dwi Budiawan, dan Tony Aprilani.
Sementara itu, kelompok yang lain beranggotakan Bob Hippy dan Sihar Sitorus yang didukung Sekjen PSSI Halim Mahfudz. Sedangkan Farid Rahman, Tuty Dau, dan Widodo Santoso masih belum buka suara.
"Empat Exco yang sebelumnya terkena sanksi sudah gabung. Maka, harus didukung demi perbaikan sepakbola Indonesia. Kita semua pengen timnas kuat," kata Roy Suryo.
Ditanya rencana mantan Sekjen PSSI Halim Mahfudz yang akan menggelat Kongres PSSI di Bandung, 17 Maret nanti, politikus dari Partai Demokrat itu menanggapinya dengan dingin dan tidak memberikan dukungan.
"Pak Halim supaya mengalir saja. Ikuti proses yang saat ini berjalan. Saya berharap mereka berpikir satu demi kemajuan sepak bola Indonesia," pungkasnya. (hug/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roy Suryo Siap Rangkul Exco PSSI Agar Sejalan
Bola Indonesia 3 Maret 2013, 15:32
-
La Nyalla cs Ikut Rapat Exco, KPSI Dinilai Otomatis Bubar
Bola Indonesia 28 Februari 2013, 23:00
-
Bola Indonesia 28 Februari 2013, 22:25

-
Menpora Bentuk Satgas Kongres 17 Maret
Bola Indonesia 28 Februari 2013, 20:07
-
Nilmaizar Pertanyakan Statusnya
Tim Nasional 27 Februari 2013, 20:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR