Pesepakbola yang pernah merumput di Bahrain ini sudah bergabung dengan pemusatan latihan Arema Cronus di Kusuma Agro, Batu. Pada sesi latihan Jumat (12/2) ini, pemain kelahiran 1 Juli 1995 itu tampak mengikuti sesi latihan yang dipimpin langsung Milomir Seslija.
Sejauh ini, Ryuji sendiri disebut masih berstatus trial. Ia masih harus membuktikan dulu kemampuannya di hadapan tim pelatih.
"Rencananya, ia mau dilihat dulu oleh pelatih," ujar agen Ryuji, Muly Munial, pada .
Namun, jika menilik kebutuhan tim akan pemain belakang dengan postur tinggi, untuk memenangi duel-duel udara, Ryuji memiliki peluang cukup besar. Dengan tinggi 183 cm, tak bakal sulit baginya memenangi duel-duel udara.
Jika dibandingkan dengan Hamka Hamzah dan FX Yanuar yang juga bersaing untuk mendapat satu posisi di lini belakang, Ryuji bisa dikatakan memiliki kelebihan. Meski secara pengalaman kalah dari Yanuar dan Hamka, Ryuji unggul dalam usia. Ia masih berusia 20 tahun dan memiliki peluang mengembangkan permainannya.
"Selain itu, ia juga tidak hanya bisa dipasang sebagai stopper. Ryuji juga bagus sebagai bek kanan dan gelandang bertahan," tandas Muly. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milo Seslija Ingin Pantau Dulu Kemampuan Ryuji Utomo
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 20:58
-
Ini Alasan Ryuji Utomo Jajal Peruntungan di Arema Cronus
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 19:45
-
Ryuji Utomo Gabung TC Arema Cronus
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 09:33
-
Arema Cronus Pertimbangkan Rekrut Lagi Oky Derry
Bola Indonesia 10 Februari 2016, 23:08
-
Hamka Hamzah Akui Tak Ada Masalah Dengan Metode Latihan Milo Seslija
Bola Indonesia 10 Februari 2016, 20:10
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR