
Bukan hanya itu, karena bakat besarnya, tim Rumania, CFR Cluj dikabarkan tengah menjajaki kemungkinan mengajak Gavin untuk menjalani trial bersama selama enam bulan ke depan.
Gavin sendiri mengakui bahwa ketertarikan CFR Cluj kepada dirinya ini telah lama ia ketahui. Tepatnya saat ia menjalani latihan di akademi AS Roma pada pertengahan November tahun lalu saat ia masih berusia 16 tahun.
Namun meski begitu, Gavin mengaku bahwa belum ada pembicaraan antara manajemen timnas dengan pihak CFR Cluj mengenai trial tersebut.
Pemain keturunan Amerika-Indonesia ini merupakan salah satu andalan timnas Indonesia U-16 pada AFC Cup (Qualifiers) 2012 Thailand pada tanggal 12 - 22 September 2011 lalu. Namanya terpilih sebagai skuad Garuda Muda bersama 21 pemain muda lainnya. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Satu Lagi Pemain Muda Indonesia Diminati Klub Eropa
Bola Indonesia 22 Februari 2013, 21:15
-
Highlights Europa League: CFR Cluj 0-3 Internazionale
Open Play 22 Februari 2013, 04:06
-
Liga Eropa UEFA 22 Februari 2013, 03:09

-
Data dan Fakta Liga Europa: CFR Cluj vs Inter
Liga Eropa UEFA 21 Februari 2013, 15:02
-
Preview: CFR Cluj vs Inter, Memastikan Langkah
Liga Eropa UEFA 21 Februari 2013, 14:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR