Bola.net - Persib Bandung akan meladeni Barito Putera di pekan ke-28 Shopee Liga 1 2019, Minggu (24/11/2019). Pertandingan di Si Jalak Harupat ini akan disiarkan langsung oleh Indosiar, juga bisa dinikmati melalui live streaming eksklusif di Vidio Premier.
Persib saat ini menempati posisi 7 dengan perolehan 40 poin dari 27 pertandingan (M10 S10 K7). Sementara itu, Barito berada di peringkat 14 dengan 30 poin dari 27 laga (M7 S9 K11).
Persib yang tampil tanpa Ezechiel N'douassel tetap membidik tiga poin demi mencapai target di lima besar. Barito juga demikian. Tim asuhan Djadjang Nurdjaman ini ingin mencuri poin agar makin jauh dari zona merah.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Persib Bandung vs Barito Putera bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming

Persib Bandung vs Barito Putera
- Stadion: Si Jalak Harupat, Soreang
- Hari: Minggu, 24 November 2019
- Jam kick-off: 15.30 WIB
- Live: Indosiar
- Live streaming: Vidio Premier [Live streaming pada tautan berikut ini]
Bolaneters dapat menyaksikan live streaming eksklusif pertandingan Persib Bandung vs Barito Putera di Vidio Premier dengan berlangganan di link berikut ini.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Prediksi Persib Bandung vs Barito Putera 24 November 2019
- Klasemen Shopee Liga 1 Usai PSM vs Bali dan Arema vs Persija
- Highlights Shopee Liga 1 2019: PSM Makassar 1-0 Bali United
- Penalti Kontroversial, Persija Desak PSSI Rumahkan Wasit Ikhsan Prasetya Jati
- Persib Bertekad Kalahkan Barito Putera untuk Merangsek ke Papan Atas
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Cuma Bisa Imbang Lawan Barito, ini Dalih Robert Rene Alberts
Bola Indonesia 24 November 2019, 23:01
-
Ini Dua Kunci Kesuksesan Barito Imbangi Persib Bandung
Bola Indonesia 24 November 2019, 22:01
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persib Bandung 0-0 Barito Putera
Open Play 24 November 2019, 21:49
-
Hasil Pertandingan Persib Bandung vs Barito Putera: Skor 0-0
Bola Indonesia 24 November 2019, 17:42
-
Shopee Liga 1: Live Streaming Eksklusif Persib vs Barito
Bola Indonesia 24 November 2019, 14:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR