
Menurut Spaso, posisi tiga besar sangat wajar karena kemungkinan besar skuad PSM musim lalu tidak mengalami perubahan signifikan. Menurutnya, semua pemain masih loyal terhadap klubnya.
"Loyalitas itu modal positif bagi PSM ke depan. Makanya saya optimistis bisa masuk tiga besar. Bahkan, tidak tertutup kemungkinan kita bisa juara," ujar Spaso.
Striker asal Montenegro menilai jika pemain PSM dari musim lalu semakin kompak. Dia hanya menyarankan mencari pemain baru untuk posisi yang masih lowong.
"Tetapi, saya yakin pelatih sudah mempunyai strategi khusus soal siapa pemain bagus untuk direkrut. Saat ini sudah banyak pemain berkualitas dimiliki PSM seperti Rahmat, Rasyid Bakri, Syamsul, Oddang, dan Satrio," sebutnya.
"PSM harus lebih bagus setiap tahun, kalau bisa juara juga. Saya percaya manajemen baru, apalagi ada mes baru dan lapangan latihan yang bagus membuat kita jadi bersemangat," tandas Spaso. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spaso Ingin Bawa PSM Masuk Tiga Besar
Bola Indonesia 9 Oktober 2012, 22:15
-
Spaso Merintis Karier Sebagai Pelatih
Bola Indonesia 8 Oktober 2012, 08:42
-
Spaso Mulai Pertanyakan Kontraknya di PSM
Bola Indonesia 24 September 2012, 23:00
-
Spaso Ingin Tetap di PSM Makassar
Bola Indonesia 1 September 2012, 07:37
-
Ingin Menjadi WNI, Spaso Mencari Wanita Indonesia
Bola Indonesia 15 Agustus 2012, 07:04
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR