"Bayangkan kita baru berangkat jam 10 malam dari Malang. Sedangkan waktu istirahat kita hanya sehari. Oleh sebab itu saya salut ke pemain Arema. Mereka luar biasa," ucap pelatih yang musim lalu menangani Persegres ini.
Suharno juga mengucapkan terima kasih kepada CEO Arema, Iwan Budianto yang membantu memompa semangat pasukan Singo Edan. "Dari Malang sampai Surabaya, beliau mendampingi pemain dan ikut bus pemain," imbuh Suharno.
Suharno mengaku memberikan instruksi khusus pada pemainnya untuk mematikan pergerakan Greg Nwokolo. "Selama Greg pegang bola, pasti ada pelapis. Saya juga tekankan ke anak-anak, setelah unggul jangan sampai kebobolan," pungkas Suharno.
Pada pertandingan yang dilangsungkan di Stadion AAL Bumimoro Surabaya, gol tunggal Arema diceploskan Samsul Arif di menit ke-19. Gol ini mengantarkan Arema menjuarai Piala Gubernur 2013. Gelar ini menjadi yang pertama bagi tim kebanggaan Aremania ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tony Ho Sebut Kerjasama Tim Persebaya Kacau
Bola Indonesia 24 Desember 2013, 19:50
-
Suharno Salut Atas Semangat Pemain Arema
Bola Indonesia 24 Desember 2013, 18:01
-
Iwan Budianto Sebut Pemain Arema Ksatria Jawa
Bola Indonesia 24 Desember 2013, 17:45
-
Highlights Piala Gubernur Jatim: Persebaya vs Arema
Open Play 24 Desember 2013, 17:30
-
Review: Arema Penguasa Jawa Timur
Bola Indonesia 24 Desember 2013, 17:04
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR