Suporter menyayangkan jika PSM harus memilih homebase di luar Sulawesi Selatan. Karena itu tentu menyulitkan mereka untuk memberikan dukungan secara langsung.
"Kami sedih sekaligus bingung dengan situasi ini. Tidak ada lagi kah cara agar homebase PSM tetap di Makassar saja?" ujar Jenderal Lapangan kelompok suporter The Macz Man, Andi Syam Paswah atau yang akrab disapa Coklat.
Tapi, jika memang pilihannya harus homebase di luar Sulsel, Coklat tetap mendukung keputusan manajemen. Ia pun memberikan masukan agar manajemen memilih Stadion Segiri di Samarinda.
"Alasannya, di Kalimantan Timur kita punya basis massa yang lumayan banyak. Di Samarinda, di Bontang, dan di Balikpapan, serta wilayah lain di sana. Saya yakin, stadion akan penuh untuk mendukung PSM," lanjutnya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suporter Sarankan Stadion Segiri Sebagai Homebase PSM
Bola Indonesia 3 Desember 2013, 21:36
-
PSM Bidik Gelora Bung Tomo dan Segiri Samarinda Jadi Homebase
Bola Indonesia 3 Desember 2013, 21:21
-
Stadion Andi Mattalatta dan SGM Tidak Lolos Verifikasi
Bola Indonesia 3 Desember 2013, 21:17
-
Persija Cari Pemain Asing Pengganti Emmanuel Kenmogne
Bola Indonesia 3 Desember 2013, 21:11
-
Djohar Arifin: PSSI Sesalkan Tragedi Salomon Begondo
Bola Indonesia 3 Desember 2013, 18:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR