Salah satu pemain yang kehilangan adalah Syamsul Bachri Chaeruddin. Pasalnya, Syamsul adalah salah satu anak didiknya saat menangani PSM dari tahun 2003-2005. Bahkan dalam skuad PSM saat ini, Syamsul yang tersisa dari polesan Janu.
Syamsul mengaku kaget mendengar kabar kematian sang mentor. Pemain berusia 29 tahun ini mengaku sangat kehilangan MIro.
"Saya sangat kehilangan, Miroslav Janu adalah pelatih yang hebat dan materi latihannya mudah diterapkan pemain. Dia memang keras dalam melatih dan disiplin baik di lapangan maupun di luar lapangan," ujar Syamsul yang kala dilatih Miro masih berusia sekitar 19 tahun.
"Saya turut berduka atas kematian coach Miro (Miroslav Janu). Semoga keluarganya tabah menghadapi ini," kata syamsul.
Syamsul juga mengatakan bahwa banyak pemain muda yang berhasil diorbitkan Janu termasuk dirinya sendiri. Kiper Samsidar dan striker Ahmad Amiruddin juga merupakan pemain yang pernah merasakan didikan MIro. Ketiganya juga bisa masuk timnas setelah dipoles pelatih asal Republik Ceko tersebut.
Bukan hanya pemain lokal, Miro juga mengorbitkan pemain asing. Salah satunya adalah Cristian Gonzalez yang kini telah menjadi warga negara Indonesia. (nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Belum Pikirkan Pengganti Miroslav Janu
Bola Indonesia 24 Januari 2013, 21:28
-
Ditinggal Miroslav Janu, Jacksen Kehilangan Saingan Berat
Bola Indonesia 24 Januari 2013, 20:08
-
Uston Sempat Lihat Jantung Miro Dipompa
Bola Indonesia 24 Januari 2013, 17:16
-
Berkat Miro, Timo Bisa Bertemu Tomas Rosicky
Bola Indonesia 24 Januari 2013, 16:43
-
PSM Makassar Turut Berduka Atas Kematian Miroslav Janu
Bola Indonesia 24 Januari 2013, 16:40
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR