Tampil Istimewa di Pekan ke-3, Monday FC Kunci Juara Grup C dan Lolos ke Perempat Final Bola Sunday League

Bola.net - Berlangsung di Sabnani Park pada Minggu, 21 Agustus 2022, Bola Sunday League sudah memasuki pekan ketiga. Ini merupakan putaran terakhir fase grup sebelum minggu depan memasuki babak perempat final.
Pada pekan ketiga kali ini, empat tim dari Grup C bersaing untuk meraih tiket ke babak perempat final. Persaingan kali ini diwarnai dengan penampilan sensasional dari Monday FC.
Monday FC keluar sebagai juara Grup C dengan meraih tiga kemenangan atau poin sempurna. Yang bikin sensasional yaitu, keberhasilan Monday FC mencetak 30 gol dalam tiga pertandingan dan hanya kebobolan sekali.
Sementara itu pada posisi kedua ada Bina Karya FC, yang berhak lolos ke babak perempat final dengan status runner-up. Bina Karya FC sebetulnya juga tampil baik mereka menang 6-0 atas Vilmut FC dan 5-0 atas Koala FC.
Pada posisi ketiga dan keempat ditempati oleh Koala FC dan Vilmut FC. Namun sayang Koala FC gagal memastikan diri menjadi peringkat tiga terbaik karena menelan dua kekalahan telak dari Monday FC dan Bina Karya FC.
"Fase grup sudah rampung, pekan depan kita akan menggelar babak perempat final. Tentu persaingan akan semakin panas yah," ujar Ketua Panitia Bola Sunday League, Kemal Sabnani.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sengit, D'Olip FC dan GGFC Jadi Wakil Grup B di Perempat Final Bola Sunday League
Bola Indonesia 19 Agustus 2022, 17:04
-
Serunya Bola Sunday League, Srimulat FC Juara Grup A
Bola Indonesia 18 Agustus 2022, 14:16
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR