CEO PT Liga Indonesia, Joko Driyono menjelaskan, karena banyaknya agenda selama tahun 2014, maka hal ini bukan tak mungkin bisa berimbas pada jadwal kompetisi ISL 2014. Joko menegaskan, pihaknya sudah mengantisipasi bila sewaktu-waktu ada perubahan jadwal.
"Kami juga siap bila sewaktu-waktu melakukan emergency meeting buat bahas soal tersebut apalagi bersifat masif," kata Joko disela-sela manager meeting.
Bukan tidak mungkin, lanjut Joko, ada perubahan di jadwal semifinal dan final yang dilangsungkan November 2014 mendatang. "Kami lihat penyesuaian dengan jadwal tersebut dengan agenda Timnas," lanjut Joko.
Pria asal Ngawi ini menambahkan, "Akan ada pembahasan setelah babak delapan besar saja. Tak enak bila diomongin sekarang. Sebab tak semua tim yang hadir di sini lolos ke babak delapan besar." Sesuai jadwal, babak semifinal digelar 5 dan 11 November. Sedangkan final dilangsungkan 15 November.[initial]
Semua Tentang Kompetisi Indonesia Ada Disini!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Djohar Arifin Minta Jangan Ada Lagi Pelarangan Pertandingan
Bola Indonesia 27 Januari 2014, 21:10
-
PSSI Hapus Sejumlah Peraturan Organisasi
Bola Indonesia 27 Januari 2014, 20:10
-
PSSI Susun Sistem Untuk Membangun Sepakbola Nasional
Bola Indonesia 27 Januari 2014, 19:47
-
Bonek Bakal Terus Perjuangkan Nasib Persebaya 1927
Bola Indonesia 27 Januari 2014, 19:40
-
Ternyata Jadwal Final ISL Masih Bisa Berubah!
Bola Indonesia 27 Januari 2014, 19:13
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR