
"Memang, kalah pasti membuat kita kecewa. Namun, kita tak jadikan ini sebagai beban. ," ujar Kapten Tim Barito, Fathurrahman.
"Kita sudah berada di jalur yang benar. Tinggal berusaha lebih keras lagi," imbuhnya.
Sebelumnya, Barito Putera tampil terseok-seok di awal musim 2014 ini. Terakhir, anak asuh Salahudin ini bertekuk lutut di kandang Arema Cronus, Jumat (21/02) lalu. Dua gol Arema di laga tersebut dicetak Ahmad Bustomi dan Samsul Arif.
Lebih lanjut, Fathurrahman mengaku start buruk ini tak mempengaruhi kondusifnya suasana dalam tim. Menurutnya, meski ingin meraih poin di tiap pertandingan, seluruh komponen tim sadar bahwa hal tersebut sulit diwujudkan.
"Kompetisi kali ini ketat. Lebih ketat dan menurut saya lebih bagus dari musim lalu," imbuhnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barito Putera: Wasit ISL Harus Berbenah
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 19:26
-
Sriwijaya FC Masih Berburu Sponsor
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 19:11
-
Terseok-Seok di Awal Musim, Barito Putera Tak Panik
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 18:42
-
Persebaya 1927 Dapat Tambahan Amunisi Klaim Legalitas Mereka
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 18:40
-
PSM Dihantam Cedera Pemain Usai Lawan Persiram
Bola Indonesia 24 Februari 2014, 18:22
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR