
Karena itu, melalui Ketua Umumnya, Larico Ranggamone, The Jakmania berharap agar Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo dapat merealisasikan pembangunan stadion yang representatif.
"Sebab, tidak mungkin kami terus-terusan memboyong anggota untuk menyaksikan Persija menjalani laga kandang yang digelar di luar Jakarta. Kami ingin melihat Persija berlaga di Jakarta, caranya dengan memiliki stadion baru selain Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK)," terang Larico.
"Apalagi, sebagai klub yang bermain di kompetisi kasta paling atas, selayaknya Persija memiliki Stadion sendiri. Stadion yang akan menjadi kebanggaan para pendukungnya. Dengan begitu, juga mampu membuka kans Persija untuk meraih gelar juara," ujarnya.
Apalagi dikatakannya, Jokowi- sapaan Joko Widodo- memiliki perhatian khusus terhadap Persija dan sempat menjanjikan pembangunan stadion baru berbanrol Rp1,5 triliun. Misalnya, masih dikatakan Larico, kepada wartawan di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (23/10), Joko Widodo pernah mengutarakan akan membangun stadion untuk latihan rutin, atau tanding bertaraf nasional dan internasional.
Pasalnya, dengan memiliki stadion sendiri, Joko Widodo percaya jika kemampuan para pemain Macan Kemayoran akan meningkat secara teknik dan taktik.
"Persija harus menjadi klub yang solid dengan ditopang gabungan dari para pemain muda dan senior. Selain itu, memiliki sponsor elit. Sebab selama ini, kami prihatin dengan kondisi Persija yang seperti tersingkir dari rumahnya," katanya.
"Tidak hanya Gubernur DKI Jakarta, tapi pihak kepolisian juga harus membantu agar Persija bisa menjadi raja di rumahnya sendiri, yakni di Jakarta," pungkasnya. (esa/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
The Jakmania Ingin Hapus Predikat Klub Musafir Persija
Bola Indonesia 16 November 2012, 23:00
-
Bambang Sucipto Optimis Menang di Pengadilan Tinggi
Bola Indonesia 7 November 2012, 17:08
-
Siap Banding, Bambang Tunggu Salinan Dari PN Jaktim
Bola Indonesia 26 Oktober 2012, 06:17
-
Persija IPL Siap Gugat Ferry Paulus Ke PT Dan MA
Bola Indonesia 24 Oktober 2012, 09:05
-
Gubernur DKI Siapkan Stadion Senilai Rp 1,5 T Untuk Persija
Bola Indonesia 23 Oktober 2012, 20:00
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR