Bola.net - - Arema FC bakal mendapat tambahan kekuatan pada laga kontra PSIS Semarang. Dua pemain asing mereka, Thiago Furtuoso dan Arthur Cunha kemungkinan sudah bisa dimainkan pada laga lanjutan Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak.
"Kondisi dua pemain ini, secara medis, berada di level 80-90 persen," ujar dokter tim Arema FC, dr Nanang Tri Wahyudi SpKO.
"Kami akan lihat kondisi dua pemain ini sampai Kamis , baru menentukan apakah mereka akan bermain atau tidak," sambungnya.
Menurut Nanang, dua pemain ini memang belum pulih sepenuhnya. Namun, menurut dokter berusia 39 tahun ini, secara teknis, tenaga dua pemain asal Brasil tersebut sangat dibutuhkan.
"Dari cedera mereka, Thiago dan Arthur memerlukan sekitar dua pekan untuk bisa pulih. Sementara, saat ini belum dua pekan," Nanang bertutur.
"Namun, semua juga tergantung tim pelatih. Apakah dari sesi latihan kedua pemain ini sudah bisa memenuhi kriteria yang diminta," ia menambahkan.
(den/pra)
Nur Hadianto Absen
Arthur dan Thiago sendiri sebelumnya harus absen pada laga kontra PSMS Medan, akhir pekan lalu. Dua pemain ini menderita cedera. Arhur menderita cedera hamstring, sedangkan Thiago terkena cedera pada otot aduktornya.
Arema FC akan menghadapi PSIS Semarang pada laga pekan ke-12 Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Jumat (01/06) mendatang.
Sementara itu, jika Arthur dan Thiago bsa bermain, Arema dipastikan akan kehilangan Ahmad Nur Hardianto. Penyerang muda Arema ini harus absen karena masih belum pulih dari cedera otot perutnya. [initial]
"Cederanya tak parah. Namun, cedera otot perut ini sangat mengganggu semua gerakan," ia menandaskan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSIS Bidik Kemenangan di Kandang Arema
Bola Indonesia 31 Mei 2018, 18:55 -
Tanpa Bruno Silva Hadapi Arema, Pelatih PSIS Semarang Tak Risau
Bola Indonesia 31 Mei 2018, 14:46 -
Jamu PSIS, Arema Belum Pasti Full Team
Bola Indonesia 31 Mei 2018, 13:59 -
Kemenangan PSIS atas Mitra Kukar Mengejutkan Arema FC
Bola Indonesia 31 Mei 2018, 11:57 -
Bukan Cetak Gol, Ini Dia Harapan Penyerang Arema Kala Jamu PSIS
Bola Indonesia 31 Mei 2018, 10:50
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR