
Bola.net - - Penyerang Persebaya Surabaya, Rishadi Fauzi tak mau menganggap tugas yang diberikan pelatih sebagai beban. Baginya menjaga kebugaran adalah kewajiban bagi seorang pemain profesional.
Menurut Rishadi, tugas untuk menjaga kondisi fisik selama libur lebaran adalah hal lumrah. Dimana pun ia bermain tetap akan mengalami hal yang sama. Karena tugas itu juga demi kebaikan para pemain.
"Kalau masalah itu biasa kok, biar kita bisa jaga badan juga selama libur," ungkap Rishadi kepada Bola.net.
Bahkan, Rishadi juga siap menerima hukuman jika nantinya saat kembali ke tim kondisinya menurun. Karena memang adanya hukuman untuk membuat pemain lebih disiplin dalam latihan dan menjaga kondisi fisik.
Dijelaskan pula oleh mantan pemain Madura United tersebut untuk menjaga kondisi fisiknya, ia biasa berolahraga dengan jogging di lapangan. Selain itu, ia juga akan melaksanakan materi latihan yang diberikan oleh pelatih.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tugas Pelatih Tak Jadi Beban Bagi Rishadi Fauzi
Bola Indonesia 23 Juni 2017, 22:03
-
TC di Bali, Persebaya Semakin Kompak
Bola Indonesia 10 Juni 2017, 22:15
-
Makanan Favorit Rishadi Fauzi untuk Buka Puasa
Bolatainment 2 Juni 2017, 19:23
-
Pemain Persebaya Pulang Kampung
Bola Indonesia 24 Mei 2017, 23:11
-
Rishadi Fauzi: Terima Kasih, Bonek!
Bola Indonesia 18 Mei 2017, 19:26
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43























KOMENTAR