Bola.net - - Barito Putera tak sekedar berlatih dalam menjalani agenda pemusatan latihan mereka. Laskar Antasari, julukan Barito Putera, juga dijadwalkan bakal menggelar laga uji coba, kontra Arema FC.
"Kami berencana menggelar uji coba dengan Arema FC. InsyaAllah, uji coba ini akan dihelat pada tanggal 14 Januari mendatang," ujar Asisten Manajer Barito Putera, Syarifuddin Ardasa.
Menurut Syarifuddin, rencana uji coba dimulai dari pembicaraan antara Manajer Barito Putera, Hasnuryadi Sulaiman, dan General Manager Arema FC, Ruddy Widodo. Ia menyebut saat ini rencana uji coba ini sendiri sudah matang.
"Saya berharap, mudah-mudahan tidak ada perubahan lagi ke depannya," tutur Syarifuddin.
Sementara itu, manajemen Arema FC sendiri mengakui bakal ada uji coba antara tim mereka dan Barito Putera. Uji coba ini,menurut Media Officer Arema FC, Sudarmaji, bakal dihelat di Stadion Gajayana, Malang, Minggu mendatang.
"Barito sangat berkeinginan, pada akhir pemusatan latihan mereka di Batu, untuk bisa beruji coba dengan Arema. Untuk kick-off kita akan lakukan pukul 15.00 WIB," papar Sudarmaji.
Sudarmaji menambahkan, kendati kepastian adanya laga uji coba terhitung mendadak, panitia pelaksana pertandingan (Panpel) Arema langsung bergerak mempersiapkan pertandingan. Mereka sudah mulai berkoordinasi terkait persiapan lapangan dan proses perizinan.
"Termasuk proses perizinan ke kepolisian juga sudah kami lakukan," ucapnya. (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barito Putera Tak Ingin Sekedar Menang Saat Lawan Arema
Bola Indonesia 10 Januari 2018, 16:30
-
Uji Coba Arema vs Barito Putera, Ini Jadwalnya
Bola Indonesia 10 Januari 2018, 16:05
-
Gelar TC di Batu, Ini Dia Target Barito Putera
Bola Indonesia 10 Januari 2018, 15:37
-
Persela Berburu Penyerang Lokal
Bola Indonesia 3 Januari 2018, 02:01
-
Persela Belum Dapat Pengganti Samsul Arif
Bola Indonesia 24 Desember 2017, 20:24
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR