
Bola.net - Lima pemain Persib Bandung menerima kartu kuning pada laga melawan PSIS Semarang, Minggu (21/7/2019) lalu. Kondisi ini membuat manajer Umuh Muchtar heran mengapa pemain Persib mudah dihukum kartu kuning oleh wasit.
Kemenangan Persib Bandung atas PSIS Semarang 1-0 di Stadion Moch. Soebroto, Magelang, Minggu (21/7/2019), harus dibayar mahal. Pasalnya, lima pemain Persib mendapatkan kartu kuning dari wasit Hamim Hotari asal Jawa Timur dalam pertandingan tersebut.
Lima pemain itu, yakni Ardi Idrus, Saepulloh Maulana, Hariono, Rene Mihelic, dan Henhen Herdiana.
Hariono bahkan dipastikan absen saat Persib Bandung melawan Bali United di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jumat (26/7/2019), lantaran menjalani akumulasi kartu kuning.
"Itulah saya juga tidak mengerti dengan Pak Zaenuri Hasyim (Komisaris Utama PT PBB). Semua orang lihat ya, yang tidak harus kartu kuning, dapat kartu kuning. Di mana kesalahannya, silakan Anda bisa menilai, mana yang perlu kartu kuning dan mana yang tidak," cetus Umuh.
Kemana Uang Denda Kartu Kuning
Selain absennya Hariono karena akumulasi kartu, Maung Bandung mendapatkan tambahan denda Rp50 juta karena saat melawan PSIS Semarang itu, mengoleksi lima kartu kuning. Hal ini sudah tercantum dalam regulasi Liga 1 2019.
Manajemen Persib Bandung hingga saat ini sudah kena sanksi denda mencapai Rp345 juta, yang mayoritas berasal dari ulah oknum suporter.
"Iya, makin besar denda yang harus kami bayar, tapi kami tidak tahu ke mana itu putaran uangnya," sentil Umuh.
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Umuh Muchtar Heran Pemain Persib Bandung Mudah Kena Kartu Kuning
Bola Indonesia 23 Juli 2019, 11:26
-
Persib Bandung Incar Kemenangan Berikutnya di Laga Tandang
Bola Indonesia 23 Juli 2019, 08:40
-
Kalah dari Persib, Jafri Sastra Akui Kebodohan Pemain PSIS
Bola Indonesia 22 Juli 2019, 11:01
-
Klasemen Shopee Liga 1 2019: Tira Persikabo Kokoh di Puncak
Bola Indonesia 22 Juli 2019, 09:12
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR