Pelatih Arema itu menegaskan anak asuhnya masih harus melakoni tiga laga berat lagi agar lolos dari Grup F AFC Cup musim ini.
"Kita masih harus bekerja keras lagi. Masih ada tiga pertandingan lain yang harus dilakukan," ujar Suharno, pada Bola.net.
"Kita masih harus menjamu Maziya dan Selangor di Kanjuruhan. Setelah itu, kita juga masih harus bertandang ke Vietnam, menghadapi Hanoi T&T," imbuhnya.
Sementara itu, meski meraih kemenangan, Arema Cronus dinilai masih memerlukan pembenahan. Ada beberapa hal, menurut Suharno, yang harus diperbaiki dari permainan Ahmad Bustomi dan kawan-kawan.
"Ada beberapa area yang masih memerlukan perbaikan. Kami berharap bisa tampil lebih baik dan memaksimalkan tiga laga sisa untuk memuncaki klasemen Grup F," tandas Suharno.
Singo Edan sendiri kini masih menempati peringkat dua tabel klasemen Grup F dengan koleksi empat poin, masih tertinggal lima angka atas pemuncak sementara, Hanoi T&T. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Menang di Maladewa, Penggawa Arema Dilarang Terlena
Bola Indonesia 21 Maret 2014, 10:08
-
Suharno Puji Kerja Keras Penggawa Arema di Kandang Maziya
Bola Indonesia 21 Maret 2014, 09:58
-
Pulih, Gustavo Lopez Siap Turun Kontra Maziya
Bola Indonesia 19 Maret 2014, 10:13
-
Tantang Maziya, Suharno Target Arema Menang
Bola Indonesia 19 Maret 2014, 09:55
-
Bola Indonesia 12 Maret 2014, 19:00

LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR