
"Apapun keputusan penyelenggara harus dihormati," ujar anggota Tim Transisi, Cheppy T Wartono.
"Karenanya, menurut saya, semifinal harus jalan terus. Kalau menunggu persoalan ini clear, tidak akan jelas kapan waktunya," sambungnya.
Sebelumnya, pada pertandingan leg kedua delapan besar Piala Presiden versus Sriwijaya FC, Bonek FC mogok kala laga belum berlangsung seperempat jam. Sebagai hasilnya, di laga yang dihelat di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Minggu (27/09), tim besutan Ibnu Grahan ini dinyatakan kalah.
Aksi mogok tanding Bonek FC dipicu keputusan kontroversial Jerry Eli yang menghadiahi Sriwijaya FC penalti pada menit 13. Ia menilai bek Bonek FC, Firly Apriansyah melakukan handsball. Padahal, dalam tayangan ulang, bola hanya mengenai bahu Firly. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Ini Alasan Bonek FC Mogok Menurut Anggota Tim Transisi
- Ihwal Mogoknya Bonek FC, Tim Transisi Bakal Surati Mahaka
- Tim Transisi Sambut Baik Kedatangan Delegasi FIFA dan AFC
- Insiden WO Bonek FC, Ini Kata Anggota Tim Transisi
- Abaikan Tim Transisi, PSSI Minta Asprov Tetap Siapkan Pra PON
- PSSI Klaim Surat Tim Transisi Kepada Asprov PSSI Sebagai Teror
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peran Vital Evan Dimas di Tim PON Jatim
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 13:25
-
Pelatih PON Jatim Meremehkan Evan Dimas Cs
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 13:15
-
Usut WO Bonek FC, Tim Transisi Ingin Semifinal Piala Presiden Tetap Jalan
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 08:08
-
Subsidi dari Mahaka Sudah Dialokasikan ke Pemain Bonek FC
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 06:21
-
Membangkang, Bonek FC Tak Mau Bayar Denda
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 05:55
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR