
Bola.net - Terungkap sudah alasan Thomas Tuchel tidak mendampingi skuat Chelsea saat berhadapan dengan Plymouth Argyle. Manajer asal Jerman itu dikonfirmasi positif COVID-19.
Beberapa saat yang lalu, Chelsea kembali beraksi di ajang FA Cup. Mereka memainkan pertandingan babak keempat FA Cup melawan Plymouth Argyle.
Di laga ini, Chelsea tidak didampingi sang manajer, Thomas Tuchel. Manajer asal Jerman itu tidak terlihat di bangku cadangan The Blues.
Laman resmi Chelsea membeberkan alasan absennya Tuchel. Sang manajer absen karena positif COVID-19.
Baca situasi terkini Tuchel di bawah ini.
Positif COVID-19
Laman resmi Chelsea mengonfirmasi bahwa Tuchel absen di laga melawan Plymouth karena positif COVID-19.
Tuchel mendapatkan hasil positif pada hari Sabtu (5/2) pagi waktu setempat. Tes ini dilakukan sebagai syarat sebelum bertanding.
Alhasil sang manajer harus menjalani masa isolasi mandiri. Sementara skuat Chelsea akan dipimpin Arno Michels di laga ini.
Bisa Jadi Masalah
Situasi Tuchel ini bisa jadi masalah tersendiri bagi Chelsea. Karena pekan depan Chelsea punya agenda penting.
Skuat The Blues akan bertolak ke Arab Saudi. Karena mereka akan memainkan kompetisi Piala Dunia antar klub.
Skuat Chelsea berharap sang manajer bisa pulih tepat waktu. Agar ia bisa ikut terbang ke Arab Saudi.
Menang Sulit
Chelsea sendiri berhasil menang melawan Plymouth Argyle. Mereka mengalahkan tim League One itu dengan skor 2-1.
Namun Chelsea harus melakoni babak tambahan waktu untuk bisa mengalahkan Plymouth Argyle.
Klasemen Premier League
(Chelsea FC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Absen di Laga Chelsea vs Plymouth, Thomas Tuchel Positif COVID-19
Liga Inggris 5 Februari 2022, 23:07
-
Man of the Match Chelsea vs Plymouth: Kepa Arrizabalaga
Liga Inggris 5 Februari 2022, 22:51
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Plymouth: Skor 2-1 (Extra Time)
Liga Inggris 5 Februari 2022, 22:12
-
Chelsea Tak Dapat Bek Sayap Baru, Tuchel Tak Masalah
Liga Inggris 5 Februari 2022, 15:30
-
Thomas Tuchel: Tak Ada Kontak dengan Ousmane Dembele
Liga Inggris 5 Februari 2022, 14:34
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR