Selama bursa transfer masih buka, MU pernah dikabarkan menargetkan pemain bintang seperti Neymar, Gareth Bale, hingga Thomas Muller. Namun semua nama besar itu tak ada yang terwujud. Di akhir bursa transfer, MU hanya mendapatkan striker 19 tahun, Anthony Martial, dengan harga 36 juta pounds.
"Ia merasa bersalah ketika membeli pemain bintang, karena ketika membeli pemain bintang, ada sebuah konfrontasi. Mereka datang dengan ego dan Van Gaal mengira akan meredupkannya," ucap Van der Kraan seperti dikutip Talk SPORT.
"Misalnya, ketika pemain bintang datang ke tempat latihan, dia memikirkan, "bagaimana pemain ini jika diperlakukan demikian?" lanjutnya.
Van der Kraan juga mengungkapkan bahwa Van Gaal selalu gagal bekerja sama dengan pemain bintang ketika masih melatih AZ Alkmaar dan Bayern Munich setelah menghamburkan banyak uang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martial Ingin Main di Tengah, Tapi Harus Siap di Posisi Lain
Liga Inggris 2 September 2015, 23:49
-
Transfer Gagal, MU Akan Perpanjang Kontrak De Gea
Liga Inggris 2 September 2015, 23:19
-
Ada Van Gaal, Jangan Harap MU Datangkan Pemain Bintang
Liga Inggris 2 September 2015, 23:14
-
Schweinsteiger Bantu Chicharito Pindah
Liga Inggris 2 September 2015, 22:47
-
Cole Tuntut MU Segera Mainkan De Gea
Liga Inggris 2 September 2015, 21:50
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR