Kiprah impresif mantan pemain Ajax Amsterdam itu bersama The Kop di musim ini cukup membuat kagum para pengamat sepakbola. Bahkan, di laga terakhir melawan Wigan Athletic, pemain yang berjuluk il Pistolero sukses menorehkan hattrick.
Melihat hal itu, mantan pemain Swansea City, Allen mengutarakan kekagumannya akan performa Suarez. Ia menilai bahwa penyerang Timnas Uruguay itu pemain kelas dunia.
"Suarez? Saya tidak bisa berkata apa-apa lagi mengenai dirinya. Ia ada pemain kelas dunia dan hattrick-nya saat melawan Wigan telah membuktikan hal itu," ungkap kekaguman Allen di situs resmi The Kop.
"Semua orang mencintai Suarez, bahkan para pemain serta suporter sangat dekat dengannya. Hal itu jarang saya temui. Dia layaknya pahlawan, sekaligus idola di Liverpool. Melihat determinasi dan kualitasnya, ia pantas mendapatkannya."[initial]
Editorial - Kumpulan Film Sepakbola Terbaik (lfc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tardelli: Suarez Solusi Ideal Bagi Juve
Liga Champions 4 Maret 2013, 21:42
-
'Luapan Amarah Benitez Sudah Direncanakan'
Liga Inggris 4 Maret 2013, 12:50
-
Downing: Kualitas Suarez di Atas Kontroversinya
Liga Inggris 4 Maret 2013, 10:50
-
Allen: Suarez Adalah Pahlawan dan Idola di Liverpool
Liga Inggris 4 Maret 2013, 10:05
-
Rodgers: Tiada Yang Melebihi Suarez di Inggris
Liga Inggris 3 Maret 2013, 07:30
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR