"Saya respek dengan mereka. Namun, saya tetap fokus dengan tim saya," ujar Paulo Camargo.
"Kami juga ada pemain yang sempat cedera dan akan bisa bermain pada pertandingan lawan Arema," sambungnya.
Persija Jakarta bakal menghadapi Arema Cronus pada laga pekan ketujuh ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Minggu (19/06).
Pada pertandingan ini, tiga pemain Arema Cronus, Cristian Gonzales, Goran Gancev yang sebelumnya belum pulih benar dari cedera sudah bisa dimainkan. Selain itu, Hendro Siswanto, yang sebelumnya terkena hukuman, juga sudah bisa dimainkan.
Sementara itu, Camargo mengaku yakin dengan kekuatan pemain-pemain muda mereka. Bahkan, ia menargetkan timnya meraih poin penuh pada laga ini.
"Seluruh pemain kami sudah siap menghadapi pertandingan ini. Semoga pada pertandingan ini kami bisa mendapat poin penuh," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Persija, Bukan Permainan Terbaik Arema Cronus
Bola Indonesia 19 Juni 2016, 23:18
-
Camargo Akui Berat Lawan Arema Cronus
Bola Indonesia 19 Juni 2016, 23:15
-
Gonzales Bawa Arema Cronus Kalahkan Persija Jakarta
Bola Indonesia 19 Juni 2016, 21:25
-
Inilah Line Up Arema Cronus vs Persija Jakarta
Bola Indonesia 19 Juni 2016, 19:10
-
Pacheco Siap Matikan Cristian Gonzales
Bola Indonesia 19 Juni 2016, 13:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR