Sosok berusia 30 tahun bergabung dengan klub Ligue 1 dari Napoli di tahun 2012 dan kini telah memenangkan tiga gelar liga domestik secara beruntun.
Namun demikian, pemain Argentina kontraknya akan habis musim panas mendatang, dan percaya itu merupakan waktu yang tepat hengkang dari Paris.
Ia mengatakan pada Telefoot: "Kenyataannya adalah saya ingin bertahan karena saya amat percaya pada tim. Tahun ini kami mendatangkan banyak pemain untuk memperkuat tim. Saya amat senang dengan kedatangan Angel di Maria, ia pemain bagus dan saya harap ia bisa beradaptasi dengan cepat.
"Saya kira ini tahun terakhir saya di Paris, namun saya baik-baik saja dan saya ingin mengakhirinya dengan cara terbaik. Anda tidak pernah tahu apa yang bisa terjadi. Saya ingin bertahan sekarang, namun tak tahu apa yang akan terjadi besok." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Beberkan Rencana Masa Depannya
Liga Eropa Lain 7 September 2015, 11:06
-
Verratti Masih Kurang di Segi Taktik
Piala Eropa 7 September 2015, 10:58
-
Arsenal Bisa Dapatkan Lavezzi Gratis dari PSG
Liga Inggris 7 September 2015, 08:22
-
Madrid Tolak Tawaran 110 Juta Pounds Dari PSG Untuk Ronaldo
Liga Spanyol 7 September 2015, 00:19
-
Arsenal Emoh Bayar 50 Juta Pounds untuk Cavani
Liga Inggris 5 September 2015, 13:00
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR