
Bola.net - Dua raksasa Premier League, Arsenal dan Manchester City, diberitakan telah memulai proses pendekatan kepada penjaga gawang Real Madrid, Iker Casillas.
Dilansir The Mirror, kubu kapten timnas Spanyol telah menerima pengajuan awal dari dua klub papan atas Inggris tersebut. Rumor tersebut didukung dengan situasi yang saat ini dialami Casillas, yang mana tak lagi menjadi pilihan utama di skuat Los Blancos.
Situasi tersebut tentu mengancam peluang pemain 32 tahun itu untuk beraksi di Piala Dunia tahun depan. Tetapi kabar dari The Gunners dan The Citizens setidaknya bisa menjadi angin segar bagi Casillas.
Andai memilih hijrah ke Etihad Stadium, kedatangan Casillas merupakan berita buruk bagi kiper timnas Inggris, Joe Hart. Pasalnya beberapa performa kurang apik yang ditampilkan Hart telah membuatnya menghuni bench belakangan ini.
Tetapi menuju Emirates Stadium jelas bukan pilihan buruk, mengingat kinerja pertahanan skuat Arsene Wenger tengah disorot, salah satunya akibat gelontoran enam gol dari City pekan lalu. [initial]
(mir/atg)
Dilansir The Mirror, kubu kapten timnas Spanyol telah menerima pengajuan awal dari dua klub papan atas Inggris tersebut. Rumor tersebut didukung dengan situasi yang saat ini dialami Casillas, yang mana tak lagi menjadi pilihan utama di skuat Los Blancos.
Situasi tersebut tentu mengancam peluang pemain 32 tahun itu untuk beraksi di Piala Dunia tahun depan. Tetapi kabar dari The Gunners dan The Citizens setidaknya bisa menjadi angin segar bagi Casillas.
Andai memilih hijrah ke Etihad Stadium, kedatangan Casillas merupakan berita buruk bagi kiper timnas Inggris, Joe Hart. Pasalnya beberapa performa kurang apik yang ditampilkan Hart telah membuatnya menghuni bench belakangan ini.
Tetapi menuju Emirates Stadium jelas bukan pilihan buruk, mengingat kinerja pertahanan skuat Arsene Wenger tengah disorot, salah satunya akibat gelontoran enam gol dari City pekan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perez: Beli Bale, Madrid Tak Minta Bantuan Bank
Liga Spanyol 19 Desember 2013, 22:03 -
Carlo Ancelotti Berharap Madridista Gandoli Xabi Alonso
Liga Spanyol 19 Desember 2013, 21:28 -
'Tiap Tahun Madrid Selalu Coba Beli Messi'
Liga Champions 19 Desember 2013, 20:26 -
Arsenal dan Man City Mulai Bergerak Dekati Iker Casillas
Liga Inggris 19 Desember 2013, 19:33 -
Liga Italia 19 Desember 2013, 14:22
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR