Gunners tengah mencari pemain anyar di awal tahun 2015 dan klub London disebut telah mengeluarkan penawaran mengejutkan senilai 3,7 juta poundsterling untuk pemain serba bisa tersebut, menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Star.
Disebutkan bahwa bos Arsenal, Arsene Wenger, sudah melakukan pendekatan pada Dortmund dan sudah mengajukan penawaran untuk mendapatkan tanda tangan sang pemain.
Grosskreutz sempat menyebut dirinya pernah menjadi fans Arsenal dan siap untuk memulai karir di tempat baru. Pemain berusia 26 tahun itu kontraknya masih tersisa 18 bulan, namun Arsenal tampaknya siap membayar kompensasi demi mendapatkan jasanya. [initial]
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Sanchez Bermain Lebih Baik di Arsenal Ketimbang Saat di Barca'
Liga Inggris 25 Januari 2015, 15:45
-
Toral: Tawaran Arsenal Untuk Paulista Mustahil Ditolak
Liga Inggris 25 Januari 2015, 15:15
-
Sol Campbell: Sulit Juarai Kompetisi Lain, Arsenal Harus Serius di Piala FA
Liga Inggris 25 Januari 2015, 10:45
-
Kapten Brighton Siap Main Keras Untuk Hentikan Giroud
Liga Inggris 25 Januari 2015, 10:15
-
Arsenal Lempar Tawaran untuk Grosskreutz
Liga Inggris 25 Januari 2015, 06:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR