Badai cedera yang tengah menimpa The Gunners membuat Arsene Wenger memutuskan untuk mendatangkan Elneny pada bulan Januari nanti. Elneny yang berposisi sebagai gelandang tengah disiapkan untuk mengisi posisi Santi Cazorla, Francis Coquelin, Jack Wilshere, Mikel Arteta dan Tomas Rosicky yang masih bermasalah dengan cedera.
Menurut laporan Mirror, Arsenal dan Basel sudah mencapai kata sepakat untuk transfer Elneny yang disebut menghabiskan dana sebesar £5 juta. Pemain Timnas Mesir tersebut dikabarkan tengah bernegosiasi mengenai syarat pribadi dan akan segera mengikuti tes medis di London dalam waktu dekat ini.
Elneny sendiri sudah memperkuat FC Basel semenjak tahun 2013 silam. Ia sudah mencetak 5 gol dari 91 penampilan untuk klub Swiss tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Selangkah Lagi Dapatkan Talenta Muda Mesir Ini
Liga Inggris 27 Desember 2015, 03:35 -
Flashback Matchday 6: Basel 2-1 Manchester United (2011)
Open Play 7 Desember 2015, 12:41 -
Manchester United Kepincut Bomber 18 Tahun Swiss
Liga Inggris 1 Desember 2015, 04:13 -
Barcelona Pertimbangkan Gaet Breel Embolo
Liga Spanyol 29 November 2015, 22:30 -
Saingi Tottenham, Arsenal Tertarik dengan Wonder Kid Basel Ini
Liga Inggris 7 September 2015, 22:29
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR