Dilansir Transfermarketweb, Arsenal telah meluncurkan tawaran kepada Sporting Lisbon untuk ditukar dengan hak kepemilikan atas Carvalho. Tawaran itu nilainya €30 juta.
Hanya saja, nominal itu diyakini tidak cukup untuk merayu Sporting agar melepas Carvalho. Pasalnya, Carvalho memiliki release clause senilai €45 juta dan angka itulah yang diminta oleh Sporting.
Carvalho merupakan gelandang bertahan andalan Sporting. Meski masih berusia 23 tahun, dia sudah menjadi pilar klub dan membukukan 13 international caps bersama tim senior Portugal.
Carvalho masih terikat kontrak di Sporting hingga 30 Juni 2018. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Jangkar, Arsenal Tawar Sven Bender
Liga Inggris 22 Juni 2015, 23:20
-
Incar Schneiderlin, Merson Peringatkan Arsenal Tentang Liverpool
Liga Inggris 22 Juni 2015, 21:46
-
Arsenal Tawar Carvalho 30 Juta Euro
Liga Inggris 22 Juni 2015, 18:25
-
Terry: Petr Cech Akan Selamatkan 15 Poin Untuk Arsenal
Liga Inggris 22 Juni 2015, 17:32
-
Cech Segera Tiba, Ospina Setuju Hengkang
Liga Inggris 22 Juni 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR