Sejak musim lalu, Arsenal disebut tengah berburu gelandang bertahan anyar. Salah satu pemain bidikan mereka adalah gelandang milik Soton, Schneiderlin. Namun ternyata ide untuk mendatangkan pemain asal Prancis itu tak didukung sama sekali oleh Merson.
Ia menyebut Schneiderlin sebagai pemain biasa saja. Ia juga meminta The Gunners untuk melihat apa yang terjadi pada Adam Lallana, Rickie Lambert dan Dejan Lovren yang semuanya diangkut dari St Mary's ke Anfield pada musim panas 2014 kemarin.
"Kita semua melihat apa yang terjadi dengan Liverpool. Mereka membeli tiga pemain Soton dan tak ada hal apapun yang terjadi. Main bagi Soton dan main bagi Arsenal itu beda jauh. Itulah masalahnya. Lagipula, Schneiderlin adalah pemain biasa saja," tegas Merson pada Sport Review. [initial]
Baca Juga:
- Arsenal Tawar Carvalho 30 Juta Euro
- Terry: Petr Cech Akan Selamatkan 15 Poin Untuk Arsenal
- Cech Segera Tiba, Ospina Setuju Hengkang
- Agen Bantah Cech ke Inter, Indikasikan Merapat ke Arsenal
- 'Petr Cech Akan Menjadi Pembelian Bagus Bagi Arsenal'
- Jackson Martinez Bersedia Gabung Arsenal
- Bellerin Ingin Ikuti Jejak Fabregas
- Musim Depan Arsenal Bakal Lebih Agresif
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Incar Schneiderlin, Merson Peringatkan Arsenal Tentang Liverpool
Liga Inggris 22 Juni 2015, 21:46
-
Hamann Tak Yakin Ada Tempat Bagi Schweinsteiger di MU
Liga Inggris 22 Juni 2015, 21:11
-
Terry Sebut Sterling Layak Dihargai 50 Juta Pounds
Liga Inggris 22 Juni 2015, 19:35
-
Liga Inggris 22 Juni 2015, 15:51

-
Datangkan Bacca, The Reds Ajukan 21,5 Juta?
Liga Inggris 22 Juni 2015, 15:28
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR