Bola.net - Arsenal mendapat cobaan berat di awal musim dengan cukup banyaknya pemain yang harus absen akibat cedera. Salah satu yang kondisinya cukup mengkhawatirkan adalah pemain muda Alex Oxlade Chamberlain.
Winger berusia 20 tahun tersebut ditarik di pertengahan pertandingan saat The Gunners dikalahkan Aston Villa dengan skor 1-3 di Emirates Stadium. Saat itu Chambo bermain bagus dan menyumbang assist bagi satu-satunya gol Arsenal yang dicetak oleh Olivier Giroud.
Mirror melaporkan bahwa diagnosa awal memperkirakan eks penggawa Southampton ini mengalami cedera ligamen. Masih akan dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, namun apabila dugaan tersebut terbukti maka dapat dipastikan Chamberlain akan menghilang dari skuat Arsenal setidaknya sampai akhir tahun ini.
Situasi ini tentu semakin membuat kedalaman skuat Arsene Wenger semakin dangkal. Sebelumnya Thomas Vermaelen, Abou Diaby, Nacho Monreal, Mikel Arteta, dan Bacary Sagna telah terlebih dahulu masuk daftar cedera Arsenal.
Dengan situasi genting tersebut, diyakini Wenger akan terpaksa bergerak cepat di sisa bursa transfer untuk mencari pengganti yang dibutuhkan dan terancam hanya mampu melakukan panic buying. [initial]
Winger berusia 20 tahun tersebut ditarik di pertengahan pertandingan saat The Gunners dikalahkan Aston Villa dengan skor 1-3 di Emirates Stadium. Saat itu Chambo bermain bagus dan menyumbang assist bagi satu-satunya gol Arsenal yang dicetak oleh Olivier Giroud.
Mirror melaporkan bahwa diagnosa awal memperkirakan eks penggawa Southampton ini mengalami cedera ligamen. Masih akan dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, namun apabila dugaan tersebut terbukti maka dapat dipastikan Chamberlain akan menghilang dari skuat Arsenal setidaknya sampai akhir tahun ini.
Situasi ini tentu semakin membuat kedalaman skuat Arsene Wenger semakin dangkal. Sebelumnya Thomas Vermaelen, Abou Diaby, Nacho Monreal, Mikel Arteta, dan Bacary Sagna telah terlebih dahulu masuk daftar cedera Arsenal.
Dengan situasi genting tersebut, diyakini Wenger akan terpaksa bergerak cepat di sisa bursa transfer untuk mencari pengganti yang dibutuhkan dan terancam hanya mampu melakukan panic buying. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tawaran Untuk Cabaye Ditolak, Arsenal Tawar Pogba?
Liga Champions 19 Agustus 2013, 21:50
-
Arsenal (Akhirnya) Tawar Cabaye
Liga Inggris 19 Agustus 2013, 20:32
-
Fans Arsenal Tolak Perpanjangan Kontrak Wenger
Liga Inggris 19 Agustus 2013, 18:32
-
Wenger: Bahaya Jika Arsenal Tak Bangkit
Liga Inggris 19 Agustus 2013, 16:20
-
Arsenal Terancam Tanpa Chamberlain Tiga Bulan
Liga Inggris 19 Agustus 2013, 15:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR