Arsenal musim ini tampil dengan mengusung tinggi, menjadi juara. Namun, alih-alih menjadi juara Arsenal belakangan justru tersisih dari perebutan gelar meskipun sempat menguasai klasemen pada pertengahan musim.
"Hal ini tentu saja membuat kami frustasi karena sejatinya kami bermain untuk menjadi juara dan faktanya kami gagal, Ini sungguh membuat frustasi," ujar Wenger dikutip dari Soccerway.
Wenger juga angkat topi ihwal tangguhnya perlawanan yang diberikan oleh Sunderland. Menurutnya, salah satu hal yang membuat The Black Cats tampil sangat solid adalah kondisi bahwa mereka harus menang untuk menghindari zona degradasi.
"Tim seperti Sunderland sedang berjuang untuk tetap bertahan, dan tentu saja mereka tidak akan menyerah sepanjang 90 menit. Kemudian ini semua menjadi semakin sulit bagi kami," tukas Wenger. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Ungguli Arsenal Dalam Perburuan Nolito
Liga Inggris 25 April 2016, 23:16
-
MU Akan Coba Gaet Alex Chamberlain
Liga Inggris 25 April 2016, 22:25
-
Dele Alli Disebut Lebih Hebat dari Mesut Ozil
Liga Inggris 25 April 2016, 19:20
-
Sang Legenda Takut Arsenal Tak Lolos Liga Champions
Liga Inggris 25 April 2016, 19:13
-
Wenger Mulai Khawatir Posisi Arsenal di Klasemen
Liga Inggris 25 April 2016, 12:41
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR