Arsenal sendiri baru saja bermain imbang tanpa gol melawan Sunderland di laga terakhir mereka akhir pekan lalu. Tambahan satu poin itu membuat mereka mengoleksi 64 poin dari 35 laga.
Jumlah itu sama sekali belum bisa dikatakan aman untuk finish di empat besar. Arsenal kini berada di posisi keempat karena kalah selisih gol dari Manchester City di posisi ketiga dan hanya unggul lima poin dari Manchester United di peringkat lima.
"Kami peduli dengan (empat besar) dan kami khawatir juga soal ini karena ini adalah sebuah pertarungan," ujar Wenger.
"Ada dua jenis tim di liga saat ini: tim-tim yang menjalani laga sedikit lebih santai, Anda bisa melihat sejumlah laga dan berpikir untuk memainkannya sekarang, yakni tim-tim yang sudah aman dan tak akan lolos ke Eropa. Kemudian tim-tim yang mengejar sesuatu di depan dan tim-tim yang berjuang untuk tak turun kasta. Ini adalah laga-laga yang berbeda," tambahnya.
"Situasi ini membuat frustrasi karena kami bermain untuk memenangi titel dan fakta bahwa kami tak memenanginya tentu saja bikin frustrasi, sebagaimana halnya tim-tim lain," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Ungguli Arsenal Dalam Perburuan Nolito
Liga Inggris 25 April 2016, 23:16
-
MU Akan Coba Gaet Alex Chamberlain
Liga Inggris 25 April 2016, 22:25
-
Dele Alli Disebut Lebih Hebat dari Mesut Ozil
Liga Inggris 25 April 2016, 19:20
-
Sang Legenda Takut Arsenal Tak Lolos Liga Champions
Liga Inggris 25 April 2016, 19:13
-
Wenger Mulai Khawatir Posisi Arsenal di Klasemen
Liga Inggris 25 April 2016, 12:41
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR