
Winger Wales berusia 24 tahun itu disebut sudah memantapkan hatinya ke Bernabeu. Namun sejauh ini pihak Spurs masih menggandolinya meski tawaran Madrid begitu menggiurkan. Dan Pleat pun berpendapat jika Bale lebih baik bertahan sedikit lebih lama di White Hart Lane.
"Saya pikir ia sedikit terlalu muda untuk hijrah ke luar negeri. Saya ragu ia akan mendapati semuanya berjalan mudah. Ia mungkin merasa dengan pasangan dan bayinya, ini adalah lembaran baru. Namun saya pikir ia lebih baik bertahan, melanjutkan kinerjanya dan mungkin musim panas mendatang ia bisa pergi jika mau," ucapnya pada BBC Sport.
Pleat juga meyakini manajemen Spurs adalah pihak yang akan memutuskan nasib Bale, dan mereka harus menunjukkan ketegasan. "Tak peduli apakah seorang pemain ingin pergi, adalah klub yang memutuskan. Jika klub punya kepemimpinan yang kuat dan berani, seperti di Tottenham, mereka harus menolak tawaran resmi apapun yang masuk," imbuhnya. [initial]
Baca Juga:
(bbc/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan 85 Juta Pound Untuk Bale
Liga Champions 30 Juli 2013, 22:40
-
United Ikut Tawar Bale, Spurs Naikkan Harga Jadi 126 Juta Pound
Liga Champions 30 Juli 2013, 21:44
-
Beckham Sambangi Latihan Madrid di LA
Bolatainment 30 Juli 2013, 20:16
-
El Clasico Bisa Seharga 11 Triliun Rupiah
Liga Spanyol 30 Juli 2013, 20:01
-
Ronaldo Bakal Terima Gaji Melebihi Messi
Liga Spanyol 30 Juli 2013, 19:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR