Sepanjang karir kepelatihan Conte, ini merupakan pertama kalinya ia melatih sebuah tim di luar Italia. Tentu ini akan menimbulkan sebuah perbedaan kultur, budaya serta kebiasaan.
"Antonio [Conte] dan Chelsea terikat untuk saling menyukai satu dan lainnya," ujar Ranieri kepada La Gazzetta.
"Mereka harus saling mengenal dengan baik satu sama lain dan mencegah bentrokan budaya yang tak terelakkan lagi akan membingungkan mereka," sambung pelatih Leicester City.
Meski orang baru dalam kancah sepakbola Inggris, Ranieri yakin bahwa Chelsea bisa sukses bersama Conte. Syaratnya, para pemain The Blues harus tunduk dan mengikuti sepakbola yang dimainkan oleh mantan pelatih Juventus ini.
"Tetapi jika mereka mengikuti kepemimpinan Conte di Cobham, maka mereka akan mendapatkan Chelsea rasa Italia. Dan mereka akan bersenang-senang di London," tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moses Siap Bertarung di Chelsea Era Antonio Conte
Liga Inggris 18 Juli 2016, 23:03
-
Tawar 25 Juta, Chelsea Terdepan Dapatkan Barbosa
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:43
-
Arsenal Tak Jelas, Kante Pun Pilih Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:01
-
Emenalo: Conte Butuh Waktu untuk Mengubah Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2016, 18:24
-
Beda Budaya, Chelsea dan Conte Harus Kenalan Dulu
Liga Inggris 18 Juli 2016, 16:30
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR