Menurut Koscielny, penyerang berusia 29 tahun tersebut memiliki karakter yang sangat menyusahkan pemain belakang. Ia gemar bermain di kedalaman dan memiliki kemampuan berlari yang sangat bagus.
"Sangat sulit jika harus bermain melawan pemain sepertinya karena dia senang bermain di kedalaman, dia juga sangat dalam menggunakan kemampuan berlarinya untuk meninggalkan para pemain belakang," ujar Koscielny kepada Omnisports.
Bek timnas Prancis tersebut juga tidak ragu dengan kemampuan Vardy. Apa yang sudah ditampilkannya bersama Leicester telah membuktikan semua kapasitasnya. Kini, Koscielny tak sabar menanti aksi Vardy bersama timnas Inggris di Euro 2016.
"Di depan gawang, dia tidak pernah berpikir, selalu memikirkan gol, segera setelah ia bisa menembak, dia mendapatkannya. Dia membuktikan musim ini dengan Leicester bahwa ia bisa menjadi striker hebat. Akan ada striker yang sangat bagus selama Euro 2016 berlangsung," tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersama Arsenal, Ajang Euro Jadi Pelipur Lara Giroud
Commercial 7 Juni 2016, 23:54
-
Legenda: Walcott Harus Tampil Reguler
Liga Inggris 7 Juni 2016, 22:42
-
Bek Arsenal Puji Kemampuan Jamie Vardy
Liga Inggris 7 Juni 2016, 21:23
-
Ogah Main di Level Bawah, Sissoko Ingin Gabung Arsenal
Liga Inggris 7 Juni 2016, 20:27
-
Ikut ke Euro, Wenger Prediksi Vardy Cuma Jadi Cadangan
Commercial 7 Juni 2016, 18:37
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR