Sekalipun sukses meraih Piala Carling, namun Liverpool tampil buruk di Liga Inggris dan hanya berhasil finis di urutan 8 yang membuat Kenny Dalglish kehilangan jabatannya. Bellamy kemudian mengatakan jika bermain di klub sebesar Liverpool akan memberikan tekanan yang besar bagi sebagian rekan timnya hingga membuat mereka melupakan kesenangan bermain bola.
"Semua klub tentu berbeda, beberapa klub terkadang berisik ketika latihan. Seperti ketika dulu saya berlatih bersama West Ham," ucap Bellamy di sela-sela tugas sebagai duta apparel Warrior di Singapura.
"Kami mempunyai banyak pemain yang berteriak dengan keras dan tak takut bersuara lantang. Namun justru itu yang membuat latihan menyenangkan, dengan riang gembira. Sementara sesi latihan Liverpool lebih tenang dan lebih serius."
"Menurut saya itu karena Liverpool adalah klub yang besar, dijalankan dengan sangat profesional. Dan karena itu hampir kebanyakan pemain lupa rasanya untuk menikmati permainan mereka sendiri."
"Hal itu juga akan menjadi tekanan dengan bermain untuk klub sebesar ini. Para pemain butuh kembali mengingat bagaimana rasanya menikmati pertandingan dan jangan terlalu keras menyikapi hasil buruk," pungkas Bellamy. [initial]
LIGA INGGRIS - Kuyt: Rodgers Akan Kembalikan Kejayaan Liverpool (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellamy: Pemain Liverpool Harus Bermain Lebih Enjoy
Liga Inggris 4 Juni 2012, 16:34
-
Kuyt: Rodgers Akan Kembalikan Kejayaan Liverpool
Liga Inggris 4 Juni 2012, 12:21
-
Liverpool Rilis Jersey Away 2012-2013
Open Play 4 Juni 2012, 12:16 -
Kuyt Hengkang Bukan Karena Rodgers
Liga Inggris 4 Juni 2012, 05:15
-
Gerrard: Kuyt Bagian Sejarah Liverpool
Liga Inggris 3 Juni 2012, 23:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR