Bola.net - - Sebuah kabar mengejutkan datang dari Danny Drinkwater. Gelandang Chelsea itu dikabarkan tidak bahagia dengan kehidupannya di Stamford Bridge dan akan angkat kaki di musim panas nanti.
Drinkwater sendiri sejatinya belum satu tahun berkarir di kota London. Ia baru dibeli Chelsea dari Leicester City pada musim panas kemarin.
Sejauh ini perjalanan Drinkwater di Chelsea bisa dibilang tidak mulus. Cedera betis yang kambuhan membuatnya jarang mendapat kesempatan bermain di tim utama Chelsea.
Dilansir dari The Guardian, Drinkwater mulai merasa frustasi dengan situasinya ini. Untuk itu ia tengah menimbang baik-baik untuk pergi dari Stamford Bridge di musim panas nanti.
Sang pemain merasa karirnya akan mengalami penurunan jika ia situasinya terus menerus seperti ini. Untuk itu ia merasa pindah klub adalah solusi terbaik untuk masa depannya.
Drinkwater sendiri memang sudah cukup lama tidak bermain di tim utama Chelsea. Ia terakhir kali bermain pada awal Maret lalu saat timnya dikalahkan Manchester City dengan skor 1-0.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea dan City Saling Sikut Untuk Titisan Iniesta Ini
Liga Inggris 13 April 2018, 15:44
-
Jadwal Lengkap Premier League Pekan Ini
Liga Inggris 13 April 2018, 15:23
-
Gagal di Chelsea, Monaco Pulangkan Bakayoko?
Liga Inggris 13 April 2018, 13:56
-
Lagi, Willian Tolak Halus Tawaran MU
Liga Inggris 13 April 2018, 12:51
-
Belum Setahun, Drinkwater Sudah Tidak Betah di Chelsea?
Liga Inggris 13 April 2018, 12:30
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR