Bola.net - - Claude Puel mengatakan Hatem Ben Arfa akan menjadi pemain luar biasa, yang akan mampu bermain di level yang sama seperti striker Manchester United, Zlatan Ibrahimovic.
Manajer Prancis pernah bekerja sama dengan sang striker di Nice di musim 15/16, sebelum keduanya berpisah untuk bergabung dengan klub anyar.
Puel kini menangani tim Premier League, , sementara Ben Arfa bergabung dengan di musim panas dengan status free agent.
Sosok berusia 29 tahun belakangan jarang mendapatkan kesempatan bermain dari manajer Unai Emery. Namun demikian, Puel tidak ragu bahwa mantan anak buahnya itu memiliki potensi yang amat luar biasa.
"Hatem, bagi saya, adalah pemain luar biasa. Saya tidak ingin membandingkan levelnya, namun dia seperti Ibrahimovic, dia harus merasa penting untuk bisa memenuhi potensinya. Dia berani melakukan hal luar biasa, namun ia tidak bisa melakukannya jika tak merasa didukung atau bermain reguler," tutur Puel menurut Le Parisien.
"Dia bukan lagi seorang pemain muda, yang bisa anda minta bermain 15 menit atau 5 menit. Dia sekarang pemain yang sudah mapan, dan bisa membahayakan lawan."
Puel lantas menambahkan, terkait gosip yang mengaitkan Ben Arfa dengan Soton: "Kami masih saling berkomunikasi via pesan singkat."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Berminat Datangkan Jese dan Deulofeu
Liga Spanyol 4 Januari 2017, 11:27
-
Draxler Beberkan Alasan Tolak Arsenal dan Gabung PSG
Liga Inggris 4 Januari 2017, 10:58
-
Tak Masuk Skuat PSG, Rumor Transfer Jese Kian Menguat
Liga Eropa Lain 4 Januari 2017, 08:00
-
'Ben Arfa Seperti Ibrahimovic'
Liga Inggris 4 Januari 2017, 07:35
-
Liga Eropa Lain 3 Januari 2017, 23:23

LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR