
Rafa memang tidak terlalu diterima oleh sebagian fans Chelsea. Selain karena fans Chelsea masih tak rela Roberto Di Matteo dipecat, mereka juga tak suka dengan masa lalu Benitez yang sering merendahkan Chelsea.
Namun Benitez menganggap kemenangan besar 5-1 atas Leeds United harusnya bisa menjadi 'obat' bagi kekecewaan fans. Namun kini Benitez sadar dia butuh lebih dari sekadar kemenangan untuk bisa memenangkan hati fans The Blues.
"Saya punya tantangan besar untuk meyakinkan banyak orang. Kemenangan akan membantu saya melakukan itu. Kemenangan seperti mengatakan 'diamlah'. kadang saya tak mengerti hujatan fans dan tak tahu apa yang terjadi di bangku penonton," ujar Benitez.
Meski belum sepenuhnya mengambil hati seluruh fans Chelsea, Benitez telah berhasil membantu peningkatan performa Fernando Torres. El Nino telah mencetak enam gol dalam lima laga terakhir. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Isyaratkan Latih Madrid Musim Depan
Liga Champions 21 Desember 2012, 22:16
-
Benitez: Kemenangan Akan Bungkam Fans Chelsea
Liga Inggris 21 Desember 2012, 19:14
-
Arsenal dan Chelsea Dekati Demba Ba, Pardew Pasrah
Liga Inggris 21 Desember 2012, 17:15
-
Juan Mata Ajak Chelsea Cetak Sejarah Baru
Liga Eropa UEFA 21 Desember 2012, 15:45
-
Schalke Dekati Roberto Di Matteo
Liga Champions 21 Desember 2012, 11:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR