Namun ada satu trofi yang begitu didambakan oleh seluruh pendukung Liverpool; trofi Liga Premier Inggris. Benitez memahami harapan para suporter itu namun menjelaskan bahwa dirinya tak didukung dengan dana memadai ketika melatih The Kop.
Pada musim 2008/09, Liverpool bersaing sangat ketat dengan Manchester United untuk memperebutkan gelar juara liga. Sayang, kebijakan Hicks dan Gillet, pemilik Liverpool saat itu, tak mendukung upaya Benitez untuk menjadi juara.
Benitez mengatakan bahwa Liverpool sebenarnya punya peluang besar meraih juara jika mau membeli pemain-pemain yang diincarnya. Saat itu Benitez ingin mendapatkan jasa Matthew Upson atau Sylvain Distin dan Stevan Jovetic.
"Mendapatkan Distin atau Upson plus Jovetic sangat penting untuk membangun kekuatan kami. Sebelumnya kami sudah sangat dekat dengan United. Namun tak adanya dana membuat kami terhukum dengan posisi tujuh di klasemen akhir," ungkap Benitez. (mtr/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Downing Siap Main di Segala Posisi
Liga Inggris 12 September 2012, 16:55
-
Lagu BIGREDS Indonesia Berkumandang di Anfield
Open Play 12 September 2012, 15:00
-
Jovetic Begitu Mirip Dengan Gerrard
Liga Italia 12 September 2012, 11:33
-
Benitez: Saya Tak Didanai di Liverpool
Liga Inggris 12 September 2012, 02:00
-
AC Milan Akan Coba Rayu Pepe Reina
Liga Italia 11 September 2012, 20:35
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR