Bos The Kop, Brendan Rodgers, menghabiskan dana 32 juta poundsterling untuk membeli pemain Belgia dari Aston Villa di musim panas ini.
"Benteke merupakan pemain yang amat kita kenal. Dan ia jelas lebih dari bagus untuk Liverpool. Namun ada keraguan apakah ia akan cukup banyak mencetak gol. Saya kira jika The Reds ingin menjalani musim yang baik, maka Benteke harus setidaknya mencetak 20 gol di Premier League," jelas Molby pada reporter.
"Saya tahu itu target tinggi, dan tidak ada banyak pemain bisa melakukannya belakangan ini, namun saya melihat anggota skuat yang lain dan saya tidak bisa melihat gol secara konsisten akan datang dari mana. Tahun ini, Benteke akan menjadi aktor utama, seperti Sturridge tahun lalu," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chairman Liverpool Tak Sabar Lihat Firmino Beraksi
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 21:12
-
Eks Spurs: Coutinho Sangat Berkelas
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 19:56
-
Lucas Segera Out Dari Liverpool?
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 19:03
-
Coutinho Cetak Gol, Pendukung Stoke City Serangan Jantung
Bolatainment 10 Agustus 2015, 19:00
-
Tampil Standar, Rodgers Tetap Puji Benteke
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 18:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR