Bola.net - - Raksasa Premier League, Arsenal baru saja mengumumkan perpanjangan kontrak bintang mereka, Mesut Ozil selama tiga tahun alias hingga 2021 mendatang.
Kontrak Ozil di Arsenal sejatinya akan berakhir pada penghujung musim nanti dan sejak 1 Januari lalu ia berhak untuk berbicara dengan klub lain. Namun Arsenal akhirnya sukses merayu pemain 29 tahun itu untuk bertahan lebih lama di Emirates Stadium.
Media-media Inggris menyebut dalam kontrak baru ini Arsenal bakal memberikan gaji senilai 350 ribu poundsterling per pekan sebelum dipotong pajak. Angka ini merupakan tertinggi di klub London Utara tersebut.
Kesepakatan antara kubu Arsenal dan Ozil diyakini sudah tercapai sejak pekan lalu. Playmaker internasional Jerman itu dipercaya sudah menandatangani kontrak baru ini pada Rabu (31/1) kemarin dan baru beberapa saat lalu diumumkan kepada publik.
YA GUNNERS YA... @MESUTOZIL1088 IS STAYING ✍️https://t.co/3W71oTYMwP
— Arsenal FC (@Arsenal) February 1, 2018
Sejak didatangkan dari Real Madrid pada 2013 lalu, Ozil hingga kini sudah mencatatkan 182 penampilan di Arsenal dengan menyumbang 36 gol dan 61 assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beri Gaji Termahal, Arsenal Resmi Ikat Ozil Lebih Lama
Liga Inggris 2 Februari 2018, 00:22
-
De Bruyne Perpanjang Kontrak Lima Tahun di Man City
Liga Inggris 23 Januari 2018, 05:26
-
Tampil Impresif, Man City Beri Striker Ini Kontrak Baru
Liga Inggris 12 Januari 2018, 03:49
-
Chelsea Resmi Perpanjang Kontrak Charly Musonda
Liga Inggris 9 Desember 2017, 03:22
-
Diincar Man City, Ghoulam Justru Perpanjang Kontrak di Napoli
Liga Italia 6 Desember 2017, 01:49
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR