Penampilan Bertrand nampaknya benar-benar 'menyihir' pelatih Roberto Di Matteo. Dipasangkan sebagai seorang starter pada final Liga Champions lalu, sang full-back ini malah mampu mempersembahkan trofi bagi The Blues.
Catatan tersebut menjadi terasa lebih luar biasa sebab ia adalah pemain pertama yang melakukan debut di final.
Kecemerlangan pemain 23 tahun tersebut berlanjut di ajang Olimpiade London 2012. Ia menjadi bagian dari tim Britania raya yang sukses melaju hingga babak delapan besar. Bertrand bermain penuh kala Inggris sukses mengalahkan Italia pada laga persahabatan Agustus lalu.
Penampilan apiknya itu lah yang mengantarkan pemain 23 tahun ini memperoleh perpanjangan kontrak dari Chelsea. Kontrak berdurasi lima tahun nampaknya sangat tidak berlebihan. Pasalnya Bertrand sendiri memang tergolong sebagai pemain serba guna. Ia bisa dimainkan sebagai seorang full-back, gelandang hingga sayap kiri. (espn/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lukaku Bosan Dibandingkan dengan Drogba
Liga Inggris 5 September 2012, 22:15
-
Bertrand Perpanjang Kontrak dengan Chelsea
Liga Inggris 5 September 2012, 19:46
-
Duo Liverpool Reuni di Istanbul
Liga Eropa Lain 5 September 2012, 14:45
-
Torres Bidik Musim Ajaib di Stamford Bridge
Liga Inggris 5 September 2012, 13:46
-
Skuad Chelsea Untuk Liga Champions
Liga Champions 5 September 2012, 09:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR