Bola.net - - David de Gea kabarnya akan menolak pendekatan dari Real Madrid dan mengikat kontrak anyar dengan Manchester United.
Penjaga gawang Spanyol, De Gea, sudah menjadi salah satu pemain dengan penampilan paling konsisten di Old Trafford di beberapa musim belakangan.
Ia kembali membuktikannya dengan melakukan sejumlah penyelamatan menawan ketika melawan Sevilla di leg pertama babak 16 besar Liga Champions, sekaligus mengukuhkan statusnya sebagai salah satu kiper terbaik dunia.
ESPN mengatakan De Gea siap mengakhiri semua rumor terkait masa depannya dengan mengikat kontrak baru bersama United.
David De Gea
Kontrak pemain yang pernah membela Atletico Madrid itu kabarnya tinggal tersisa 18 bulan lagi di Old Trafford. Hal inilah yang membuat Madrid percaya diri bisa merekrutnya ke Bernabeu.
Namun terlepas dari proses negosiasi yang kurang mulus, United yakin mereka akan segera mendapatkan komitmen jangka panjang De Gea dalam waktu dekat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bikin Madrid Kecewa, De Gea Akan Teken Kontrak Baru di MU
Liga Inggris 24 Februari 2018, 22:40
-
Abramovich dan Hazard Bicara Empat Mata
Liga Inggris 24 Februari 2018, 22:30
-
Gelandang Bournemouth Terinspirasi Modric dan Isco
Liga Inggris 24 Februari 2018, 09:51
-
Zidane: Bale Akan Selalu Jadi Pemain Penting
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 21:31
-
Klopp Tertarik Untuk Datangkan Benzema
Liga Inggris 23 Februari 2018, 20:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR