Bayern Munchen juga dirumorkan tertarik dengan pemain Argentina, andai ia memang bisa dibeli di musim panas ini, usai Louis van Gaal mengatakan ia tengah mencari solusi terbaik untuk masa depan sang pemain di Old Trafford.
"Di Maria cukup rumit karena, saya ulang sekali lagi, ia adalah pemain yang tengah bermain untuk klub yang amat sangat besar di Inggris, yang membelinya dengan harga mahal musim panas lalu," tutur Blanc pada ESPN.
"Jika pada akhirnya sang pemain memang akan pergi, maka anda bisa berharap ada banyak klub yang tertarik untuk mendapatkannya. PSG merupakan salah satu di antaranya. Akan sulit untuk melakukan negosiasi. Namun kami tengah mengamati situasi ini dengan antusiasme luar biasa," pungkasnya.
United membayar Real Madrid 59 juta poundsterling untuk Di Maria musim panas lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 19 Juli 2015, 18:18

-
Blanc Berkeras Datangkan Di Maria ke PSG
Liga Inggris 19 Juli 2015, 13:40
-
Inter Belum Ajukan Tawaran Kepada Thiago Motta
Liga Italia 16 Juli 2015, 21:30
-
MU Tuntaskan Transfer Di Maria ke PSG Akhir Pekan Ini?
Liga Inggris 15 Juli 2015, 14:17
-
MU Seriusi Opsi Tukar Di Maria dan Cavani
Liga Inggris 15 Juli 2015, 07:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR