Bola.net - - Mantan kapten Manchester United Bryan Robson meyakini bahwa rekrutan baru Fred akan menambahkan dimensi ekstra ke lini tengah Setan Merah musim depan.
United sudah menuntaskan transfer pemain Brasil itu dari Shakhtar Donetsk. Mereka harus mengeluarkan 52 juta pounds untuk membawa Fred ke Old Trafford.
Kedatangan Fred bisa memperbaiki kekuatan lini tengah Setan Merah pada musim depan. Sebab, United akan kehilangan Michael Carrick yang pensiun dan Mauro Fellaini diyakini akan hengkang dari klub.
Robson, yang pernah bermain untuk United dari 1981 sampai 1994, berharap kualitas gelandang Brasil itu bisa membantu tim asuhan Jose Mourinho pada musim depan.
Komentar Robson

“Fred pastinya menghadirkan itu. Dia sudah sangat bagus buat Shakhtar, jadi mudah-mudahan dia bisa menunjukkannya di Premier League dan tampil sangat bagus untuk United.”
Saksikan Juga Video Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fred Diyakini Tak Akan Kesulitan Beradaptasi di Premier League
Liga Inggris 23 Juni 2018, 17:35
-
Bryan Robson: Fred Akan Tambah Kreativitas Untuk MU
Liga Inggris 23 Juni 2018, 17:05
-
Sikut MU, Manchester City Juga Incar Jerome Boateng
Liga Inggris 23 Juni 2018, 13:13
-
Jadi Incaran Barcelona, Lenglet Masih Galau
Liga Spanyol 23 Juni 2018, 12:15
-
Lichtsteiner Tak Sabar Hadapi Matic Musim Depan
Liga Inggris 23 Juni 2018, 11:30
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR