Bola.net - - Legenda , Dennis Wise, mengatakan manajemen mantan klubnya harus berpikir ulang soal rencana mereka menghadirkan striker anyar.
Manajer Antonio Conte belakangan ini diklaim ingin menghadirkan seorang penyerang untuk membantu Alvaro Morata, yang belakangan sulit mencetak gol.
The Blues lantas santer dikabarkan akan merekrut Andy Carrol dari West Ham.
Namun menurut Wise, klub sekelas Chelsea harusnya bisa menghadirkan nama seperti Sergio Aguero dari Manchester City, atau minimal pemain Leicester City, Jamie Vardy.
"Saya menonton Leicester vs Chelsea dan dia memberi banyak masalah, Jamie Vardy," tuturnya di Sky Sports.
Jamie Vardy
"Saya sudah bilang sebelumnya, orang ini bisa mencetak banyak gol. Dia bisa berlari di belakang bek lawan, cepat, dia memberi ruang pada pemain kreatif."
"Chelsea membutuhkan pemain lain. Saya pikir Andy Carroll bukan jawabannya. Pemain lainnya, Aguero, saya akan dengan senang hati mencoba mendapatkan pemain seperti dia."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barkley Masuk Skuat Chelsea Yang Tanding Lawan Brighton
Liga Inggris 19 Januari 2018, 22:56
-
Conte Juga Masukkan Edin Dzeko dalam Daftar Belanja
Liga Inggris 19 Januari 2018, 21:04
-
'Bukan Carroll, Chelsea Butuh Vardy atau Aguero'
Liga Inggris 19 Januari 2018, 15:30
-
David Moyes Inginkan Servis Michy Batshuayi
Liga Inggris 19 Januari 2018, 15:20
-
Waduh, Chelsea Terancam Embargo Transfer FIFA
Liga Inggris 19 Januari 2018, 14:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR