Posisi winger kiri memang menjadi salah satu posisi yang dinilai butuh perbaikan di kubu City. Untuk mengisi posisi tersebut, biasanya Manajer Manuel Pellegrini menempatkan Samir Nasri, David Silva, atau James Milner yang sejatinya merupakan gelandang serang. Alternatif lainnya adalah dengan mendorong bek kiri Aleksandar Kolarov ke depan.
Mane dinilai menjadi kandidat yang sesuai dengan kebutuhan City. Penggawa Timnas Senegal ini tampil cemerlang bersama Red Bull dengan mencatatkan 12 gol dan 12 assist dalam 25 laga Bundesliga Austria.
Berdasarkan estimasi Transfermarkt, City setidaknya harus membayar 5 juta Euro untuk mengangkut Mane ke Etihad Stadium. Kontrak pria kelahiran Sedhiou ini sendiri masih tersisa dua tahun di Salzburg.[initial]
Baca Juga
- Diincar Arsenal, 'Xavi Dari Belanda' Lebih Condong ke Milan
- Chelsea Bidik Bomber Belia Southampton
- Eto'o Sulit, Inter Incar Striker Kamerun Lainnya
- Liverpool Incar Kiper Tersibuk di La Liga
- Arsenal dan Spurs Bersaing Dapatkan Poyet Musim Depan
- Scout Liverpool, Chelsea, dan Duo Milan Pantau Attacker Hoffenheim
- Diminati Duo Manchester, Bek Celtic Isyaratkan Pindah
- Arsenal Incar Bomber Belia Swiss
- Pamit Pada Rekan Setim, Moreno Akan Gabung Madrid?
- Milan Saingi Arsenal Dalam Perburuan 'Xavi Dari Belanda'
- Gantikan Vidic, MU Bidik Talenta Austria
- Carvalho: Pilihan Saya Antara MU Atau Madrid
- Scout MU Konfirmasi Minat Terhadap Griezmann
- MU Lirik Winger Kidal Armenia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yaya Toure Ingin Cetak Sejarah Bersama Man City
Liga Inggris 23 Maret 2014, 21:21
-
Rooney: Awas City, United Bangkit
Liga Inggris 23 Maret 2014, 21:02
-
United Siap Untuk Menang Lawan City
Liga Inggris 23 Maret 2014, 17:34
-
Pellegrini Sebut Arsenal Masih Miliki Peluang Juara
Liga Inggris 23 Maret 2014, 16:39
-
United Pede Lakoni Laga Kontra City
Liga Inggris 23 Maret 2014, 15:48
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR