Kedua tim akan saling jumpa di Anfield, dalam sebuah pertandingan yang bisa jadi akan menentukan mana di antara kedua tim yang akan lolos ke Liga Champions musim depan.
"Saya melihat Liverpool vs Everton sebagai laga derby, namun di pertandingan ini Anda akan melihat dua tim paling sukses di Inggris. Saat ini kedua tim tengah berusaha mengincar tempat di Liga Champions, namun juga ingin memenangkan gelar juara," tutur Carragher pada Sky Sports.
"Ini pertandingan yang besar secara historis, namun anda ingin pertandingan seperti ini menentukan gelar, seperti Piala FA, dan trofi lain. Namun laga ini akan selalu jadi laga yang besar. Saya mengunggulkan Liverpool, namun Manchester United bermain baik pekan lalu. Saya kira Anfield bakal memberi keuntungan, saya kira tuan rumah akan menang dengan skor 2-1," pungkasnya. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Sebut Liverpool Terlalu Kuat untuk MU di Anfield
Liga Inggris 21 Maret 2015, 21:20
-
Van Gaal Minta MU Hadapi Liverpool dengan Kepala Dingin
Liga Inggris 21 Maret 2015, 21:00
-
Falcao Dikabarkan Ingin Pulang ke Atletico Madrid
Liga Inggris 21 Maret 2015, 16:35
-
Van Gaal: Rooney Siap Beraksi di Anfield
Liga Inggris 21 Maret 2015, 16:17
-
'Van Gaal Hancurkan Kepercayaan Diri Falcao'
Liga Inggris 21 Maret 2015, 14:22
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR